kita dapat melihat bahwa saat Button 1 di klik maka
program akan menjalankan algoritma yang telah di tulis sebelumnya, yaitu perlulangan, i = 0 To UBound(args)
hasil(0) = hasil(0) + args(i) "ini di gunakan untuk mencari total
jumlah dari angka-angka yang ada , dan hasilnya akan di masukan pada
kotak total, terbesar dan nilai terkecil"
pada coding berikut :
if hasil(1) > args(i) then hasil(1) = args (i)
if hasil(2) < args(i) then hasil(2) = args (i)
Textbox1.text = statistik(0) = textbox1 akan menampilkan proses hasil(0)
Textbox2.text = statistik(1) = textbox2 akan menampilkan proses hasil(1)
Textbox3.text = statistik(2) = textbox3 akan menampilkan proses hasil(2)
Sedikit memberikan informasi bahwa dalam VB.net 2010 terdapat beberapa Function bawaan, Antara lain :
- Fungsi Numeric
CInt () : Pembuatan nilai desimal 0.5 dan lebih ke integer yang lebih dekat
Fix () : Pemotongan suatu nilai desimal menjadi integer
Int () : Pembuatan ke bawah suatu nilai desimal
- Fungsi String
Left : mengambil karakter dari sebelah kiriRight : mengambil karakter dari sebelah kanan
- Fungsi Tanggal dan Waktu
Time () : menetapkan waktu dari sistem
Sekian tulisan dari saya. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar